LIBURANMULU.COM

Blog wisata yang menyediakan informasi seputar liburan dan jalan jalan!

Social Navigation

Jatim Park 2 Batu Secret Zoo, Di Dalamya Ada Apa Saja? [ Kota Wisata Batu ]

Travel Vlog

Orang mengenalnya sebagai Jatim Park 2, padahal Batu Secret Zoo ini adalah bagian dari Jatim Park 2. Ini adalah tempat wisata yang berada di dekat Kota Malang.

Jatim Park 2 Batu Secret Zoo ini berada di Kota Batu, dan merupakan salah satu tempat wisata Kota Batu yang bisa kamu kunjungi. Daya tarik utama Batu Secret Zoo adalah keberadaan hewan-hewan lucu dari berbagai negara.

Banyak hewan dari Asia dan Afrika bisa kamu temui di Jatim Park 2 Batu Secret Zoo. Mungkin kalau kamu liburan ke Kota Batu atau Malang, sempatkan untuk mampir ke Jatim Park 2 Batu Secret Zoo ya!

Jatim Park 2 Batu Secret Zoo, Di Dalamya Ada Apa Saja? [ Kota Wisata Batu ]

—–

My Instagram : instagram.com/catperku
My Travel Blog : catperku.com

BACA JUGA :  Sunset Pantai Jerman Bali [ Beautiful Jerman Beach Bali Sunset ]