LIBURANMULU.COM

Blog wisata yang menyediakan informasi seputar liburan dan jalan jalan!

Social Navigation

Pantai Samboang – Info Tiket Masuk, Foto, Rute, Ulasan

Uncategorized

[ad_1]

Penyebutan nama Samboang awalnya berasal dari kata dalam bahasa konjo (etnis Makassar) Assembo sembo ri puang sembo..benar adanya bahwa kegiatan assembo2 memang sudah dilakukan sejak dulu oleh nenek moyang dan lokasi diadakan nya assembo di masuli’na samboang (wilayah kegiatan pesta rakyat)konon katanya puang sembo adalah salah satu tokoh masyarakat yg sangat di hormati,sehingga setiap selesai musim panas berdatanganlah para pemimpin2 wilayah kerajaan tiro dgn membawa jawara2nya dtg ke samboang melakukan pesta rakyat yang disebut assembo2 akhirnya tempat ini dikenal dengan nama passemboang dan inilah menjadi cikal bakal penyebutan pantai Samboang.. Adapun kegiatan yg mereka lakukan yaitu appalombaeng jarang(pacuan kuda) maddere’ (lomba kuda hias tradisional) a’lanja (adu kaki/betis) annado’jonga (menangkap rusa) dllPantai Samboang berada di Lingkungan Erelebu Timur Kelurahan Ekatiro Kecamatan Bontotiro Kabupaten Bulukumba Sul-Sel berjarak sekitar 36 Km dari Kota Bulukumba, Pantainya masih alami, memiliki hamparan pasir putih yang halus serta memiliki garis pantai yang sangat panjang serta diapit dua tanjung, salah satu tanjungnya lebih dikenal dengan sebutan Ujung Tiro. Tempat ini menjadi obyek wisata dan mempunyai daya tarik tersendiri karna di Ujung Tiro terdapat bongkahan batu besar membentuk pulau dan pengunjung menyebut Tanah Lotnya Bulukumba. Ditanjung lain terdapat keunikan berupa kuburan batu yang berada ditengah laut,orang sekitar menyebutnya Kuburan Sapobatu

[ad_2]

BACA JUGA :  10 Foto Pantai Molang di Tulungagung, Akses Menuju Pucang Laban Peta Map Misteri